Dharma Pertiwi Koorcab Sulbar Dukung Gerakan Peduli Sampah

Daerah, Mamuju, Sosial552 views

Foto : Gerakan Nasional Peduli Sampah yang di ikuti Oleh Dharma Pertiwi Koorcab Sulbar bersama elemen Organisasi Wanita se Kabupaten Mamuju ,bertempat Di Makodim 

 

MAMUJU – Mbs77Sulbar.Com –

Gerakan Aksi Bersih Sampah dalam rangka Hut Dharma Pertiwi Ke- 55 dan Mendukung Gerakan Nasional Peduli Sampah yang di ikuti Oleh Dharma Pertiwi Koorcab Sulbar bersama elemen Organisasi Wanita se Kabupaten Mamuju ,bertempat Di Makodim 1418/Mamuju pukul 07.00 Jumat, 08 Januari 2019 .

Gerakan Aksi Bersih Sampah ini di hadiri sekitar 100 Orang diantaranya, Ny Andi Sitti Siangka ( Wakil Ketua Dharma Pertiwi Sulbar )
Ny Andi Wellang Imran ( Wakil Ketua Koorcab rem 142/ttg )
Ny Yuni Jamet Nijo ( Ketua Cab XLll Dim 1418/Mamuju )
Ny Evi Andi Ismail ( Wakil Ketua Cab XLll Dim 1418/Mamuju )
Para ibu – ibu Persit, Ibu Jalasenastri ( Ibu Angkatan Laut ) ,Ibu Bhayangkari ( Ibu Polri )
,Ibu Adhya Dharmakarini ( Ibu Kejaksaan ) Ibu Dharma Pertiwi Kabupaten Mamuju )

Adapun Kegiatan ini di laksanakan dengan mengadakan pembersihan di sekitar lapangan merdeka mamuju

“Ibu Yuni Jamet ( Ketua Cab XLll Dim 1418/Mamuju ) Memberikan penyampaian bahwa Kegiatan ini kami laksanakan dalam rangka menyambut Hut Dharma Pertiwi Ke 55 tahun dan mendukung gerakan nasional peduli sampah yang di ikuti oleh Dharma Pertiwi Koorcab Sulbar bersama elemen organisasi wanita di mamuju

di antaranya ibu persit baik dari Korem 142/ttg,ibu Kodim 1418/Mamuju ,ibu Jalasenastri Lanal,ibu bhayangkari dan ibu ibu dharma pertiwi Kabupaten Mamuju

Berbagai kegiatan kami laksanakan di antaranya kerja bakti yaitu pembersihan di lapangan merdeka ini . “Ucapnya.

Khusus ibu – ibu Persit Kodim 1418/Mamuju melakukan kegiatan pemanfaatan lahan pekarangan rumah yang ada, di tanami berbagai tanaman yang bermanfaat

melakukan beberapa kegiatan berupa penilaian dasawisma,Penilaian pemanfaatan lahan tidur ,dan penilaian pemilahan sampah menjadi emas . (Alm/77)

Edito : Iman 77

 

Tinggalkan Balasan